Hari ini adalah
pengumuman SNMPTN (Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negri) *bener gak
tuh singkatannya*. Tahun ini SNMPTN hanya ada jalur Undangan yaitu dengan
seleksi nilai rapot sedangkan untuk ujian tulis namanya SBMPTN (Seleksi Bersama
Masuk Perguruan Tinggi Negri). Nah adik-adik kelas ku di Bonlap a.k.a SMAN 1
Tambun Selatan banyak loh yang masuk PTN di penjuru Indonesia lewat jalur
SNMPTN Undangan ini , SELAMAT KALIAN :)) proud of you as a
senior in SHS ^^. Untuk yang belum lulus jangan berkecil hati aku juga
tahun lalu gak keterima undangan (lebih tepatnya memang gak diundang karena
nilai rata-rata rapot gak sampe 83 –“) masih ada SBMPTN, SIMAK, UM dkk,
jadi jangan putus asa ya ^^9.
Nah sekarang aku
mau share
cerita tapi bukan tenang SNMPTN , yg tadi hanya pembukaan UUD saja hehe.
Aku mau cerita tentang masa sekolah di SMA lebih tepatnya di BONLAP a.k.aSMAN1 Tambun Selatan. Masa SMA ini banyak banget kenangan ,
kejadiann, peristiwa, kasus, yang membekas *luka kali membekas* di
ingatan dan di hati *eaaa. Nah kita mulai dari kelas 1 SMA atau 10.
Zaman kelas X dulu
masih gak kenal siapa-siapa karena temen-temen SMP gak ada yg sekelas pas kelas
10. Kelas 10 dulu aku masuk di kelas X.10 a.k.a Speak (Sepuluh Sepuluh Anak Kreatif)
, walikelasnya namanya bu Heni Dwi beliau guru Sosiologi, tapi sekarang beliau
sudah gak ngajar di Bonlap lagi, huhu :(. Ini adalah foto-foto semasa kelas 10,
dari yang masih alay imut-imut sampe amit-amit sudah berKTP
a.k.a dewasa wanna be :
ini saat drama pelajaran kesenian
oleh Pak Tibih
(Nindya, Yudel, Esa, Riska, Aku,
Nerissa, Aldo, Alim)
“Happy Birthday to me ,Happy
Birthday Happy Birthday Happy Birthday to ME”
Aw aw aw today is my 19th
birthday
Oh my I’m old know *oke
ini lebay*
This is my first time in
my life celebrate my birthday without my familyand my friend :’
A year ago (my 18th
birthday) at 07:00 am my ex boyfriend (in that time He Is My Beloved Boyfriend
:’) ) came to my home and bring a delicious “Singkong Keju” cake (his mother
make it) and sweet couple Mickey and Minnie Mouse doll ♥ as a gift. We
gave their name. the Mickey Mouse is Asyriko and the Minnie Mouse is Ardani.
That name is our acronym :’). I still remember the doll inside a box with red
paper with ‘love’ pattern cover the box.
Ok about two years ago in
my 17th birthday , my friend trick me. Almost all my class member
(@Campus07) came to my home and they pull me out from my home just for
“showering” me with flour, cold water, and coffee powder (Alhamdulillah there
isn’t egg) . My reaction? I Run away and get into my home and shower properly.
They still waiting me in front of my home and bring me four cute cupcakes with
candles on it. I still remember who is that get my cupcakes. :
- First cupcake belong to
my father ♥
- Second cupcake
belong to my best friend. Actually I wanna give it to Nindya but she didn’t come
so I gave it to Muhammad
- The third cupcake
belong to my girls ( I mean girls in my class) I gave it to Mitha
- My last orange with
chocolate line cupcake belong to YOU! ♥. I just have one ex boyfriend and when
my 17th bday we still just friend but all my friends know if I like
him, so they take my phone and give it to him, if I want my phone back I must
give one cupcake to him, and I DID IT!. Actually I really want give it to him
from the first cupcake but I’m to shy to do it :3
And three years ago on my
16th bday when first time be a high scholler, my best friend
“Terompet” (Nindya, Riska, Yudel, Sarah, Nerissa, Yulanda, and Fatun) gave me a
cute school bag until now, I still keep it :))
By the way talking about
birthday, me and my ex boyfriend “jadian” when his 17th birthday.
Sadly , in that time I got typus and have to bed rest in hospital, he visited
me and before midnight he say , he love me and wanna me to be his girl and I
ACCEPT IT!. Ok enough for the nostalgia.
Aku sempet nge-post tenteng masa
SMA yang menurut FTV, sinetron, dan film bahagia banget. Pengalaman pribadiku
di SMA sih ya bahagia juga Cuma gak berlebihan kayak yg di ceritakan di tv-tv
–“
Sekarang masanya
udahg berubah lagi nih, sekarang masa KULIAH bukan SMA lagi. Yap sekarang aku
sudah semester 2 di Universitas Sebelas
Maret Surakarta Jurusan Psikologi.
Masa kuliah mulai
mandiri disemua aspek hidup, karena emang jauh dari orang tua yang di Bekasi.
Sekarang harus pinter-pinter bagi waktu dan mengatur keuangan sendiri.
Selain kuliah
(masuk kelas-perhatiin dosen-ujian-balik ke kos) aku juga ikut beberapa
kegiatan. Awalnya daftar HIMAPSI tapi gak
diterima hehe..
Sekarang kegiatan
yang aku ikuti ada Saman (Tari Tradisional asal NAD) dan ikut kepanitiaan
Seminar Psikologi Islam Nasional. Ini tahun kedua ku jadi panitia SPI ini.
Semoga tahun kedua ini acaranya juga sukses dan lancar, AMIN :)
Oh iya masa kuliah
so far sih
masih ribet mengatur jadwal sendiri. Semoga selanjutnya akan lebih menikmati
peran sebagai MAHASISWA.