EATernity Cafe – This is EAT - Solo

May 16, 2015




Kamis, 7 Mei 2015
 
Having a fun dinner with friends in EATernity, Sukoharjo. EATernity berada di jalan raya antara Solo-Sukoharjo. Bangunan dengan 2 lantai ini memiliki desain interiror yang unik. Dinding bangunan dihiasi dengan frame frame bertuliskan quote. Di lantai 1 adalah area ber-AC dan lantai 2 adalah smoking area dan lebih terbuka dengan pintu balkon dan jendela yang lebar.









EATernity sedang mengadakan promo Buy 1 Get 1 untuk pembelian Homemade Pasta free Pasta. Pilihan Homemade Pasta yang banyak membuat pengunjung bebas memilih menu dan untuk Pasta juga memiliki banyak pilihan saus yang dapat di pilih untuk bebrbagai pilihan Pasta seperti Spagetti, Fettucini, dll.

Lantai 2 ini memiliki desain interiror yang unik dengan unfinished wall bata expose dengan kombinasi warna cat dinding di sisi lain berwarna tosca dan warna rangka pintu & jendela shocking yellow yang unik.



Makanan di EATernity ini juga memiliki cita rasa yang enak dan sebanding dengan harga yang di banderol oleh pihak cafe. Selain Pasta di EATernity juga ada berbagai menu lain seperti Pizza, Dessert, Steak, dan aneka minuman dari yang manis hingga menyegarkan tenggorokan.





Uniknya dari cafe ini adalah pizza buatan mereka merupakan jenis pizza dengan roti tipis dan di panggang di perapian, jadi tidak di panggang dalam oven.






Pada kesempatan kemarin kami lebih banyak menikmati desain interior untuk berfoto. Foto-foto yang diambil di lantai 2 cukup membuat beberapa teman yang melihat foto tersebut bertanya, setting foto kami di studio atau di cafe, hehehe.



Wassalamualaikum

Not allowed to copy & paste photo/post without permission
Copyright of kartikaryani.blogspot.com

You Might Also Like

2 Comment

  1. Aih jadi laper liat pizza-nya *mata lope-lope*

    Dara | Hola Darla | @DarlaOct

    ReplyDelete
    Replies
    1. hehe iya ka itu enak banget pizza nya :))

      Delete

Indonesian Female Blogger

https://www.facebook.com/groups/1949767178581022/

Blogger Babes

Blogger Perempuan

Blogger Perempuan